Cara Menghapus Icloud Iphone 6 Lupa Password – Pada pembahasan kali ini, kami akan memberikan informasi terkait cara mudah menghapus Icloud. Penghapusan Icloud ini bisa kamu lakukan melalui dua cara, yaitu tanpa PC dan juga tanpa password. Oleh karenanya, kamu bisa simak informasi selengkapnya mengenai cara hapus akun Icloud tanpa perlu ribet berikut ini.
Mungkin bagi beberapa pengguna Iphone, permasalahan seperti ini sering kali terjadi. Terlebih ketika lupa dengan password Icloud yang sudah terdaftar sebelumnya. Tak perlu khawatir, karena ada solusi jitu untuk menghapus akun tersebut.
Sebagian besar pengguna umumnya melakukannya dengan cara mereset ponsel atau menghapus tanpa menggunakan PC. Cara seperti ini memang sangat umum kita jumpai dan terbilang cukup mudah untuk pengguna yang awam dengan ponsel sekalipun. Kendala terkait lupa password memang cukup merepotkan bagi pengguna ponsel.
Padahal penggunaan password tentu akan berpengaruh pada tiap kali melakukan install aplikasi. Pihak Iphone akan memberlakukan verifikasi dengan menggunakan password Icloud ketika pengguna ingin menginstall aplikasi. Oleh karenanya, pengguna jangan sampai lupa password dan jika memungkinkan gunakan kombinasi password yang mudah diingat.
Cara Menghapus Icloud Iphone 6 Lupa Password Tanpa PC
Proses penghapusan Icloud yang lupa password memang sangat penting bagi para pengguna ponsel merk Iphone. Namun tak jarang dari pengguna Iphone yang belum mengetahui cara menghapus akun tersebut ketika sudah lupa dengan passwordnya. Cara umum yang sering orang pakai dalam menghapus akun Icloud ini adalah dengan mereset ponsel.
Riset yang pengguna lakukan dapat mengembalikan data kembali seperti semula layaknya bawaan pabrik. Tampilan ponsel juga akan kembali seperti ketika kamu membeli ponsel pertama kalinya. Proses riset ini biasa kita jumpai juga pada beberapa pengguna yang akan melakukan penjualan ponsel.
Nah ternyata melakukan riset kembali ke stelan pabrik juga bisa kamu lakukan untuk menghapus akun cloud. Selain itu, apabila ponsel milikmu mengalami gangguan lag atau lemot ketika mengoperasikannya bisa lakukan saja riset ulang. Namun perlu kamu cermati bahwa sebelum melakukan riset pastikan terlebih dahulu semua data ponsel sudah terback up.
Melakukan back up data dengan cara memindahkan file ke laptop atau hardisk menjadi solusi paling aman. Hal ini karena pada saat riset ponsel, pastinya semua data akan terhapus tanpa meninggalkan jejak sedikitpun. Inilah merupakan salah satu cara menghapus Icloud Iphone 6 lupa password terbaik tanpa menggunakan PC.
Cara Menghapus Icloud Tanpa Password
Selain menggunakan cara tersebut, kamu juga bisa menghapus Icloud tanpa perlu mengingat passwordnya kembali. Cara ini juga membutuhkan langkah khusus agar berhasil menghapus akun dengan sempurna.
Namun sebelum melakukan penghapusan akun, sebaiknya kamu melakukan back up data terlebih dahulu. Tanpa perlu berlama-lama lagi, mari simak langkah mudah dalam menghapus Icloud tanpa menggunakan password berikut ini.
- Langkah pertama yang bisa kamu lakukan adalah dengan membuka menu pengaturan pada perangkat Iphone milikmu.
- Masuklah ke menu “Setting” dan kemudian memilih opsi Umum. Pada opsi menu umum akan muncul beberapa pilihan dan kamu cukup memilih Riset.
- Selanjutnya adalah dengan memilih “Erase All Content and Settings”. Hal ini untuk memulai proses penghapusan semua akun yang ada pada ponsel milikmu.
- Kemudian kamu akan mendapatkan instruksi untuk memasukkan password dan langsung saja klik pada “Erase Iphone”.
- Perlu kamu ingat kembali bahwa sebelum melakukan penghapusan akun melalui cara seperti ini, pastikan lagi sudah melakukan back up data. Lakukan back up data semua file penting yang ada pada ponsel milikmu ke laptop ataupun hardisk. Hal ini karena untuk mengantisipasi bahwa akan terjadi penghapusan semua file yang ada pada ponsel milikmu.
Baca Juga : Harga Tiket Konser NCT 127 di Indonesia, Inilah Pembagian Kategorinya!
Akhir Kata
Demikianlah informasi yang dapat kami berikan untuk kalian semua seputar cara menghapus Icloud Iphone 6 lupa password. Du acara tadi semestinya menjadi solusi terbaik untuk membantuk para pengguna Iphone yang ingin menghapus akun cloud namun lupa password. Semoga informasi yang kami berikan dapat bermanfaat, khususnya pengguna ponsel merk Iphone.