Ketahui Cara Perawatan Sistem Kopling Mobil yang Benar

Cara Perawatan Sistem Kopling Mobil

Cara perawatan sistem kopling mobil harus dilakukan secara berkala agar ketika digunakan tetap berperforma baik. Mobil sebagai salah satu kendaraan pribadi yang dimana digunakan setiap hari. Mulai dari bekerja dan aktivitas lain. Adanya kendaraan pribadi ini memudahkan jalannya kegiatan setiap orang. Jadi jika mobil sering Anda gunakan kemungkinan besar kopling pada mobil juga bisa mulai … Baca Selengkapnya

Cara Perawatan Rem Cakram Mobil yang Tidak Boleh Disepelekan

Cara Perawatan Rem Cakram Mobil

Cara perawatan rem cakram mobil juga menjadi salah satu perhatian tersendiri. Perlu Anda ketahui, bahwa perawatan serta perbaikan rem cakram kendaraan tersebut menjadi hal yang sangat penting dilakukan secara rutin. Apalagi jika mengingat bahwa komponen keselamatan berkendara yang sangat krusial. Secara umum mobil itu mempunyai dua jenis rem mobil. Jenis yang pertama yaitu rem piringan … Baca Selengkapnya

Penyebab Mobil Susah Distarter dan Solusi Jitu Mengatasinya

Penyebab Mobil Susah Distarter dan Solusi Jitu Mengatasinya

Mungkin banyak yang bertanya aki masih bagus tapi kok susah di starter? sebenarnya apa penyebabnya kenapa mobil susah distarter? Meski aki merupakan salah satu komponen yang berperan penting pada kendaraan. Namun, tidak semua penyebab mobil susah distarter terletak pada aki. Performa mobil memang akan terganggu jika aki mulai soak atau habis. Tidak sedikit orang akan … Baca Selengkapnya

Inilah yang Perlu Diperhatikan dan Cara Merawat Mobil Manual

Inilah yang Perlu diperhatikan dan Cara Merawat Mobil Manual

Bagi Anda yang mempunyai mobil sudah menjadi kewajiban untuk merawatnya agar tetap dalam performa yang baik. Merawat mobil bisa Anda lakukan sendiri ataupun membawa ke bengkel. Baik mobil manual ataupun matic membutuhkan perawatan masing-masing. Lalu bagaimana cara merawat mobil manual? Berikut ini cara yang bisa Anda lakukan untuk merawatnya. Simak Cara Merawat Mobil Manual Setiap … Baca Selengkapnya

Penyebab Ban Mobil Retak, Apa Saja Sih? Cari Tahu Yuk

Penyebab Ban Mobil Retak, Apa Saja Sih Cari Tahu Yuk

Untuk menjamin keselamatan selama berkendara, pemilik mobil perlu melakukan berbagai jenis perawatan pada semua komponennya. Mulai dari performa mesin mobil dan bodi. Kenali juga penyebab ban mobil retak yang berpotensi mengancam keselamatan apabila dibiarkan terus-menerus. Inilah Penyebab Ban Mobil Retak, Pengendara Wajib Tahu! Sejatinya, semua komponen pada mobil memiliki peran penting dalam keselamatan berkendara, termasuk … Baca Selengkapnya

Cara Menggunakan Persneling Mobil Matic

Cara Menggunakan Perseneling Mobil Matic

Persneling mobil matic sangat berbeda dengan transmisi pada mobil manual. Tentu cara kerja serta penggunaannya berbeda. Transmisi ini memunginkan untuk mengendara mobil dan melakukan perpindahan gigi tanpa harus menginjak pedal kopling. Sebagian orang tidak terlalu minat dengan perseneling ini karena takut mobil tidak kuat ketika menghadapi tanjakan. Teknologi transmisi otomatis ini jauh lebih aman dan … Baca Selengkapnya