Kenapa JD.ID Tutup ? Begini Kronologinya

Belum lama ini, ada beberapa sumber informasi yang mengabarkan bahwa layanan JD.ID akan segara tutup. Tidak sedikit orang yang bertanya – tanya kenapa JD.ID tutup?

Pertanyaan ini cukup menjadi dipertanyakan oleh warganet. Banyak orang penasaran dan mencari tahu alasan yang menjadi penyebab berita tersebut. Artikel ini mungkin akan sangat cocok untuk anda yang sedang mencari tahu informasi tersebut.

Disini, anda akan menemukan jawaban dan semua informasi penting yang akan kami sampaikan. Oleh karena itu, sekarang anda perlu untuk terus membaca dan mencermati artikel ini hingga usai dengan seksama.

Apa Itu JD.ID?

Sebelum anda mengetahui alasan kenapa JD.ID tutup. Anda bisa membaca sedikit informasi penting yang akan kami bagikan lebih dulu.

Bagi sebagian pengguna sosial media atau smartphone mungkin sudah tidak asing lagi dengan JD.ID. Tetapi jika anda baru kali jni mendengarnya, jangan khawatir. Sebab, kami akan menjelaskan informasi seputar JD.iD untuk anda berikut ini.

JD.ID merupakan salah satu perusahaan e-commerce yang telah berdiri sejak tahun 2014 lalu. Perusahaan ini didirikan oleh JD.com dan berasa dari negara China. Di negara China, perusahaan e-commerce JD.ID ini termasuk menjadi sebuah perusahaan terbesar.

Lebih jelasnya, JD.ID merupakan platform yang menyediakan layanan untuk belanja secara online. Berbagai macam produk tersedia pada layanan JD.ID hingga kebutuhan anda. Produk – produk yang bisa anda temukan di JD.ID seperti produk fashion, alat elektronik, kebutuhan rumah tangga, dan masih banyak lagi.

Namun sayang, belakangan ini beredar informasi bahwa perusahaan JD.ID akan ditutup. Tetapi kenapa JD.ID tutup? Simak lebih lanjut pada artikel ini untuk mengetahui kebenarannya.

Kenapa JD.ID Tutup ?

Pastinya anda yang membaca artikel ini sedang mencari tahu kebenaran tentang kenapa JD.ID tutup. Pilihan yang tepat ketika anda membaca artikel ini karena kami akan memberitahu anda penyebab serta informasi penting lainnya.

Tanpa perlu berlama – lama lagi dan membuat anda semakin penasaran dengan alasannya. Langsung saja akan kami sampaikan untuk anda dibawah ini.

Perusahaan JD.com, Inc memberikan keputusan untuk menutup layanan JD.ID di Indonesia. Hal ini dikatakan oleh Affairs JD.ID Setya Yudha Indraswara selaku Head of Corporate Communications & Public.

Dengan alasan untuk fokus pada proses pembangunan jaringan rantai pasok lalu lintas negara dan untuk mengembangkan di pasar nasional. Lebih tepatnya dengan berfokus pda pergudangan dan logistik.

Mulai tanggal 15 Februari 2023, pesanan para pelanggan sudah tidak terima. Tetapi anda tidak usah khawatir karena layanan customer service masih tetap dilayani hingga tanggal 15 Maret 2023.

Berita terkait bisnis e-commerce JD.ID akan ditarik dari Indonesia dan Thailand sudah diinfokan sejak Desember tahun 2022 kemarin.

Alasan lain ditutupnya layanan JD.ID adalah karena untuk mengurangi jumlah kerugian yang terjadi di Indonesia dan juga Thailand. Perusahaan asal China ini ingin mengembangkan produksinya di negara asalnya.

Selama beberap tahun ini, cukup menjadi sebuah tantang bagi perusahan JD.ID selama memberikan pelayanan di negara Thailand serta Indonesia. Perusahaan ini disebut kalah saing dengan perusahaan e-commerce seperti Shopee, Lazada, Tokopedia, dan Bukalapak. JD.ID diduga menjual produk – produk brand tidak original.

Akhir Kata

Selesai sudah bacaan pada artikel yang kami tulis kali ini. Setelah membacanya, sekarang anda sudah mengetahui faktor – faktor dan alasan Kenapa JD.ID Tutup. Demikian informasi yang bisa kami berikan dan semoga bermanfaat untuk anda.

Baca Juga :

Tinggalkan komentar